Blog Kumpulan aneka Resep Indonesia dan cara membuat masakan dengan bahan praktis sedap dalam sekejap mudah, enak.

Cari Resep Yang Anda Mau

Minggu, 01 Mei 2016

Resep Dan Cara Membuat Nasi Bakar Teri Khas Sunda

Resep Dan Cara Membuat Nasi Bakar Teri Khas Sunda , sebelumnya tau Nasi Bakar Teri? Nasi Bakar Teri adalah dimana sebuah nasi dibakar dengan daun seperti halnya kita membuat pepes ikan , nah disini nasi tersebut sebelumnya diisi ikan teri yang membuat nasi tersebut bergaya khas Sunda . paling pas dengan Urap Sayur dan Sambal Kemangi
Nah kali ini resep umi mau bagiin bagaimana sih cara membuat Nasi Bakar Teri. tertarik ? langsung aja. Oh iya sebelumnya resep umi punya juga lho Resep Bolu Gulung Lembut dan Resep Sego Kucing
Resep Dan Cara Membuat Nasi Bakar Teri Khas Sunda ini sangat praktis, dan sangat mudah sekali. Nasi Bakar Teri ini akan sangat pas disajikan saat kumpul keluarga dirumah atau saranak keluarga yang lain yang berkunjung kerumah.


Resep Dan Cara Membuat Nasi Bakar Teri Khas Sunda
Nasi Bakar Teri



RESEP NASI BAKAR TERI
Bahan :
  1. Resep Nasi Bakar Teri
  2. Nasi Bakar Teri
  3. 250 gr beras
  4. 500 ml santan dari ½ butir kelapa
  5. 50 gr teri nasi kering, cuci bersih
  6. 250 ml air
  7. 2 btg serai, memarkan
  8. daun pisang secukupnya

Bumbu Halus :
  1. 3 butir bawang merah
  2. 2 siung bawang putih
  3. garam secukupnya


CARA MEMBUAT NASI BAKAR TERI :
  • Campur beras, teri nasi, serai, bumbu halus dan santan, aduk rata. Masak hingga santan terserap seluruhnya.
  • Kukus beras hingga matang, angkat. Ambil nasi untuk dibungkus dengan daun pisang dan padatkan, bungkus seperti membungkus lontong lalu semat atau selipkan kedua ujung daun pisang. Bakar nasi sekitar 3 menit, angkat dan sajikan hangat.

Previous
Next Post »

Posting Komentar